Minggu, 19 Januari 2014

Menu Dashboard Blog hilang

Ini kejadian barusan aku alami, blog ini sebenarnya sudah jarang aku buka-buka lagi, karena kebanyakan sudah jarang posting disini, terus pas tadi pertama kali buka langsung kaget, awalnya gara-gara kepikiran buat ganti template, tiba-tiba kok, lho...lho...lhooo.... NAVBAR di DASHBOARD HILAAAAANGGG  cuman ada posting dan setting, mana tempat Layout dan yang lain-lainya, whuaaaaa :o langung panik sendiri,

Bolak-balik, aku cari gak ketemu-ketemu, beberapa kali keluar masukpun masih tetap tidak keluar.

Jangan-Jangan ada yang ngehack, jangan-jangan salah mencet, whuuuaaaa pikiran langsung kemana-mana, nyari-nyari di Google juga ternyata gak ketemu-ketemu solusinya. Kecewa, catatan-catatan yang bertahun-tahun harus hilang semua . . .

Harusnya ketika kita masuk ke Blogger akan muncul halaman ini, 

atau ketika masuk ke DASHBOARD maka akan tampil seperti gambar di bawah ini :

nah, cuman kali ini ketika dibuka DASHBOARDNYA, yang keluar hanya menu POS dan SETELAN, yang lain gak tahu hilang kemana.

Setelah hampir putus asa, akhirnya ketemu juga masalahnya,
Waktu itu saya masuk menggunakan Email yang baru, Email baru itu saya gunakan untuk Login ke Blog, padahal Email baru ini hanya saya setting untuk menulis posting, makanya ketika saya masuk menggunakan email ini yang keluar di dashboardnya hanya menu POSTING dan SETELAN.

Sedangkan Email lama yang mempunyai AKSES PENUH, saat itu tidak saya gunakan,
Mungkin karena kebanyakan akun jadinya lupa gini.

Yang penting sekarang sudah bisa lagi kok :)

p o t t e r s Updated at: 20:19
Posted by : Potter Moeza

7 comments:

Unknown mengatakan...

caranya bagaimana kak ?

Unknown mengatakan...

cara mengembalikannya bgmn...?

Unknown mengatakan...

Soalnya kondisi blog sy juga begitu,mohon bantuannya mas

Unknown mengatakan...

Soalnya kondisi blog sy juga begitu,mohon bantuannya mas

Anonim mengatakan...

Ketika login untuk blog, gunakan email yg dulu digunakan untuk mendaftar di blog twrsebut,

Margotresno mengatakan...

saya pemula ,mas.saya kesulitan untuk membuka disboard .berulangkali saya masuk dan kluar tp hasil tetap saja tidak berhasil.mohon pencerahan dari teman-teman semua.

Nana Citra mengatakan...

Terimakasih, aku juga sempat bingung padahal mau ubah template

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Hosted Desktop